5 Film Semi Korea dengan Latar Belakang Kerajaan yang Seru ditonton dengan Pasangan

Bernuansa Ballad, 6 OST Drama 'The Last Empress' Ini Wajib Kamu Dengar

Film semi Korea sangat idenstik dengan film bergenre romantis atau percintaan yang menggemaskan. Namun, film semi Korea yang memiliki latar belakang kerjaan pun sangat seru untuk ditonton. Pasalnya didalam film yang memiliki latar belakang kerajaan, biasanya akan disuguhkan dengan budaya-budaya Korea yang unik.

Berikut ini rekomendasi film semi Korea yang memiliki latar belakang kerjaan yang seru ditonton dengan pasangan yang telah menikah. yang harus diingat bahwa beberapa rekomendasi film ini dikhususkan bagi para pasangan yang sudah dewasa dan menikah. karena rekomendasi film semi Korea ini mengandung adegan panas dan vulgan yang tidak di rekomendasikan untuk anak dibawah umur.

  1. Portrait of A Beauty.

Film semi Korea dengan latar belakang kerajaan atau dinasti yang pertama adalah Portrait of A Beauty. Film semi Korea ini menceritakan tentang seorang perempuan yang terlahir dari keluarga pelukis yang harus menjadi sosok kakaknya yang telah meninggal demi menjaga nama baik keluarganya.

Perempuan yang bernama Shin Han Pyeong ini akhirnya belajar melukis demi menuruti ambisi sang ayah. Film yang dibintangi oleh Kim Min-sun, Kim Nam-gil, dan Kim Yeong-hoo ini memiliki adegan panas didalamnya. Selain itu, jika menonton film akan mendapatkan pelajaran mengenai diskriminasi pada perempuan di masa kerjaan silam.

 

  1. The Last Empress.

Film semi Korea selanjutnya menampikan perselingkuhan dari kedua pemeran utama. Film ini menceritakan tentang Jang Nara yang menikah dengan kasisar Sjin Sng Rok.

akan tetapi, istri kaisar tersebut malah jatuh cinta dengan pengawalnya sendiri yang di perankan oleh Choi Jin Hyuk.

Didalam film ini terdapat adegan ranjang, walapun bisa terbilang intens dan panas. Film ini masih bisa ditonton dengan aman.

 

  1. The Concubine.

Film semi Korea yang mengamil waktu DInasti Joseon ini menceritakan kisah cinta segitiga yang sangat menyedihkan antara seorang selir kerajaan yang bernama Hwa-yeon, pangeran yang bernama Sung-woo, dan seorang laki-laki biasa bernama Kwon-yoo.

ketiga lelaki itu terlibat dalam drama cinta sejati ala kerjaan Korea Selatan dan mencari cara untuk keluar dari permasalahan asmara yang sangat rumit.

Film semi Korea dibintangi oleh Jo Yeo-jeong, Kim Min-joon, dan Kim Dong-wook ini memiliki adegan yang cukup panas, menyeimbangkan dengan unsur romantis dan tragis dalam film The Concubine ini.

 

  1. Chunhyang

Film semi Korea yang dirilis pada tahun 2000 ini menceritakan seorang putra gubernur bernama Moon Ryong yang menikahi seorang gadis cantik bernama Chunhyang. Chunhyang sendiri merupakan putri dari seorang pelacur.

Pernikahan dirahasiakan  dari gubernr ini dilakukan karena sang gubernur senditn tidak setuju putranya menikahi putri dari seorang pelacur. Dengan memiliki cerita yang bagus dan dibumbui dengan adegan vulgar akan menambah kerseruan untuk menontonnya.

 

  1. The Treacherous.

Film semi Korea ini mengisahkan tentang pangeran jahat bernama Yeonsan. Film yang rilis pada tahun 2015 ini, dibintangi oleh Lim Ji Yeon, Ju Ji Hoon, dan Kim Kang Woo.

Bercerita tentang seorang raja yang mengeksploitasi rakyanya sendiri untuk kepuasan nafsunya. Disamping kejahatannya yang telah membunuh banyak orang karena kematian ibunya, ia juga memerintahkan pengawalnya untuk mengumpulkan wanita.

Wanita yang dikumpulkan hanya semata-mata untuk jadi penghiburnya. Dari tingkahnya itu, pangeran Yeosan merupakan sosok yang gila dan sangat berbahaya bagi rakyatnya sendiri.